Pembuatan Batik Cap Kombinasi Beserta Trend nya

Apa itu Batik Cap?

Berdasarkan Wikipedia Batik Cap adalah salah satu jenis hasil proses produksi batik yang menggunakan canting cap. Canting cap yang dimaksud di sini mirip seperti stempel, hanya bahannya terbuat dari tembaga dan dimensinya lebih besar, rata-rata berukuran 20cm X 20cm.

 

Walaupun batik cap terbilang lebih simple dalam pengerjaan dari batik tulis tapi batik cap tetap di kerjakan secara manual dengan tenaga manusia. Memangnya ada batik yang tidak dikerjakan dengan tenaga manusia? Ada donk, nanti bakal kita bahas di artikel selanjutnya. ���

3 Kelebihan Batik Cap:

– Lebih mudah dalam proses pengerjaan batik
– Lebih cepat prosesnya
– Dan yang paling mencolok adalah motifnya yang lebih rapih dan berulang

4 Kekurangan Batik Cap:

– Desain yang mainstream
– Karena biasanya masuk ke produksi massal, kualitas batik cap pada umumnya tidak terlalu baik
– Dari segi seni terlihat lebih kaku dan motif tidak terlalu detail
– Dan yang pasti kemungkinan memiliki batik yang sama dengan orang lain lebih besar ���

Dari yang sudah di jabarkan kamu juga pasti udah sadar kan alasan batik tulis menjadi lebih bernilai di banding batik cap? ���

Proses Pembuatan[sunting | sunting sumber]

  • Kain moridiletakkan di atas meja datar yang telah dilapisi dengan bahan yang empuk
  • Malamdirebus hingga mencair dan dijaga agar suhu cairan malam ini tetap dalam kondiri 60° s/d 70° Celcius
  • Canting Cap lalu dimasukkan kedalam cairan malam tadi (kurang lebih 2 cm bagian bawah canting cap yang tercelup cairan malam)
  • Canting Cap kemudian di-cap-kan (di-stempel-kan) dengan tekanan yang cukup di atas kain mori yang telah disiapkan tadi
  • Cairan malam akan meresap ke dalam pori-pori kain mori hingga tembus ke sisi lain permukaan kain mori
  • Setelah proses pengecapan pada kain selesai dengan berbagai kombinasi canting cap yang digunakan, selanjutnya kain mori akan dilakukan proses pewarnaan, dengan cara mencelupkan kain mori ini ke dalam tangki yang berisi warna yang sudah dipilih.
  • Kain mori yang permukaannya telah diresapi oleh cairan malam, tidak akan terkena dalam proses pewarnaan ini.
  • Setelah proses pewarnaan, proses berikutnya adalah penghilangan berkas motif cairan malam melalui proses merebus kain.
  • Sehingga akan tampak 2 warna, yaitu warna dasar asli kain mori yang tadi tertutup malam, dan warna setelah proses pewarnaan tadi.
  • Jika akan diberikan kombinasi pewarnaan lagi, maka harus dimulai lagi dari proses pengecapan kain sampai proses perebusan kain.
  • Hal yang menarik dari batik cap adalah pada proses perkawinan warna, karena permukaan kain mori yang telah diwarna sebelumnya akan diwarna lagi pada proses pewarnaan berikutnya, sehingga perlu keahlian khusus dalam proses pemilihan & perkawinan warna.
  • Oleh karena proses pewarnaan yang berulang-ulang dan menyeluruh pada setiap pori-pori kain mori, maka warna pada batik cap cenderung lebih awet dan tahan lama dibandingkan dengan batik yang lain.
  • Proses terakhir dari pembuatan batik cap adalah proses pembersihan dan pencerahan warna dengan soda. Selanjutnya dikeringkan dan disetrika.

Ciri-ciri

  • Warna batik kedua belah sisi kain adalah sama
  • Warna batik lebih mengkilap
  • Motif tidak terlalu detail

Kebanggaan Memakai Batik & Cara Merawat Warisan Dunia Ini

Memang, Batik Indonesia telah ditetapkan sebagai Warisan Kemanusiaan untuk Budaya Lisan dan Non-Bendawi pada 2 Oktober 2009 oleh United Nations of Educational, Scientific, and Cultural Organization (UNESCO). Dan pada tanggal itu pula, kini, kita merayakan Hari Batik Nasional.

Secara tidak langsung, tentu saja, lewat perayaan hari batik tersebut, kita jadi tahu bahwa batik memiliki jenis dan fungsi ketika menggunaannya.
Batik sendiri menjadi cerminan kita terhadap dunia Internasional.

Ditambah, lewat Surat Edaran Nomor 003.3/10132/SJ tentang Pemakaian Baju Batik dalam Rangka Hari Batik Nasional 2 Oktober 2019, pemerintah telah mengimbau seluruh pejabat dan pegawai di lingkungan pemerintah daerah provinsi dan kabupaten/kota untuk menggunakan baju batik.

 

Kita bisa saja berbangga dengan penetapan batik sebagai warisan dunia, tetapi jika kita sama sekali tidak menggunakannya untuk apa?

Sebagai cara kita untuk melestarikan dan menjaga eksistensi batik kita bisa menggunakan dalam sehari hari. Baik dalam acar formal ataupun non formal. Untuk jaman sekarang banyak sekali model dan tampilan batik agar  terlihat masa kini dan keren. Untuk itu Sakuratex memiliki banyak pilihan model batik. untuk acara formal ataupun non formal.

Sebagi contoh adalah gambar di samping kiri. produk tersebut merupakan salah satu dari  koleksi Sakuratex. kita juga memili produk untuk  wanita berhijab, kita juga memiliki koleksi untuk baju couple. 

Tidak hanya baju kita juga memiliki produk daster batik untuk ibu ibu di rumah. Daster yang  kita jual memiliki  berbagai model dan ukuran.  Dan kita juga memiliki koleksi  dengan berbagai jenis kain sebagai bahan dasarnya. dari rayon, katun  dan lain lain. 

Sakuratex juga dapat menerima pesanan produk dari pelanggan dengan kain  sesuai dengan keinginan pelanggan juga. 

Tampil Berbudaya di Hari Lebaran

Bluse batik premium by sakuratex

Batik merupakan sala satu pakaian yang menjadi jati diri bangsa Indosesia. mengenakan batik dapat juga di artikan dengan melestarikan budaya kita. Batik sendiri tidak hanya dapat di gunakan dalam acara formal atau acara yang yang menuntut seseorang untuk tampil rapi dan formal saja.

Untuk produk batik sendiri sekarang sudah mengalami perkembangan model. Dengan model yang semakin beragam dan pilihan bahan dasar produk juga semakin beragam. maka batik sendiri juga dapat di gunakan di kehidupan sehari-hari.

 

Sebagai contoh batik dapat di gunakan dalam keseharian, dengan menggunakan batik ke kantor di banding menggunakan kemeja yang polos. Atau kita juga bisa menggunaan batik sebagai outter kita untuk melengkapi penampilan kita.

Dengan beberapa pilihan model dan tampilan yang di berikan dari produk batik sendiri, kita  bisa menyesuaikan pilihan model dan tempat/ acara yang kita tuju.

produk garment sakuratex solo
produk garment sakuratex solo

Batik dapat di jadikan pilhan pakaian yang kita gunakan di hari lebaran nanti. Batik sendiri juga dapat di rancang atau di seragamkan untuk seluruh anggota keluarga. Dengan menggunakan batik, Bukan hanya untuk melestarikan budaya kita, tapi dapat membuat kita menampilkan kesan kekeluargaan dan kompak.

Untuk membuat kesan baju batik yang eksklusif, para pelanggan dapat membuat sendiri motif batik yang ingin di tampilkan. Atau dapat menentukan model yang di inginkan. Bukan hanya itu batik sendiri juga dapat membuat para penggunan memiliki kesan berkelas dan  menampilkan kesan rapi pada penggunanya.Menjadikan batik sebagai baju pilihan di saat lebaran merupakan pilihan yang tepat.  Dan batik juga dapat di kenakan untuk semua kalangan.

SARUNG GOYOR HAND MADE

Prosespenenunansarunggoyorhandmade
sarung tenun goyor

Sarung  bukan hal baru untuk masyarakat Indonesia. Hampir semua masyaratak memiliki/ menggunakan sarung, sebagai pakaian yang di kenakan ketika solat. Salah satu alasan menggunakan sarung, karena sarung mudah di gunakan dan dapat menjamin kebersihan pakaian ketikan melaksanakan ibadah.

Sarung sendiri memiliki banyak jenis. Untuk sebagian masyarakat terbiasa menggunakan sarung print. Dengan beragam jenis kain, dan motifnya. Untuk kali ini kita akan mengenalkan sarung goyor hand made.

Sarung goyor merupakan jenis sarung yang umum di gunakan oleh sebagian masyarakat. Salah satu alasan kenapa sarung goyor tidak setenar sarung print, karena sarung goyor memiliki harga yang mahal. Untuk satu pcs sarung goyor hand made dapat di hargai hingga 500 ribu.

Salah satu alasan kenapa sarung goyor mahal, karena pembuatannya yang memerlukan waktu yang lama dan  produksi yang masih menggunakan tenaga manusia.

Sarung goyor hand made juga memiliki motif yang khas dan akan sulit di temukan motif yang mirip 100%. Karena setiap pembuatannya menggunakan tenaga manusia.

Untuk harga  sendiri sarung goyor Sakuratex. memiliki harga yang lebih terjangkau di bandingkan dengan produk yang lain. Dan juga memiliki kualitas yang baik.

Produk Sakuratex Sarung goyor Hand Made
sarung goyor hand made by sakuatex marun

Mengel Lebih Dekat Batik Cap Solo

BATIK CAP SOLO BY SAKURATEX
Material batik sogan

Batik merupakan salah satu warisan dunia yang telah di akui oleh UNESCO. Batik sendiri memiliki beberapa pilihan motif dan pilihan warna yang merupakan representasi dari suatu daerah. Solo merupakan salah satu kota batik yang telah terkenal di kalangan pencinta batik Indonesia.

Batik solo memiliki beberapa cara/ proses pembuatannya. Yaitu dengan cara batik tulis (hand made) menggunakan bahan baku malam, Dengan proses cap, dengan proses print. Dari beragam proses tersebut, memiliki berbagai keunggulannya masing masing. Termasuk batik cap dari PT Sakuratex.

PT Sakuratex sendiri memproduksi beragam jenis batik, tetapi kali ini kita akan menawarkan batik cap kita.

proses pembuatan batik cap by PT Sakuratex

Salah satu keunggulan dari batik cap adalah motif yang di timbulkan akan bolak balik, di mana akan sama antara tampak depan dan tampak belakang. Selain itu warna yang akan di tampilkan lebih keluar dan tidak akan luntur.

Untuk perawatan batik cap sendiri cukup mudah, untuk penyuciannya hanya perlu menggunakan shanpo dan jemur  di tempat yang tidak terkena cahaya matahari secara langsung.

Untuk batik cap dari PT Sakuratex sendiri memiliki beragam pilihan motif dan warna. Bahkan dari bahan baku sendiri kita tidak hanya menggunakan bahan baku katun, tetapi menggunakan bahan baku dari rayon juga.

Jadi untuk memiliki batik cap yang memiliki kualitas yang baik PT Sakura merupakan pilikan yang tepat.