Tips

Jarik Solo Motif Custom

Motif Jarik PT sakuratex

Jarik merupakan sebutan sebuah kain dalam bahasa jawa untuk sebuah kain yang mempunyai motif batik dengan beragam corak. 

kain jarik sendiri memilki ukuran panjang 240 cm dan lebar 100 cm atau 115 cm. Jarik pada jaman dahulu terbuat dari batik tulis asli tetapi dengan perkembangan jaman. sudah banyak jarik yang dibuat  dengan proses print. baik dengan hand print atau dengan mesin print.

Jarik sering digunakan oleh sesepuh orang jawa untuk  keseharian, Jarik sendiri memilki beberapa fungsi, seperti:

  • Sebagai gambaran tingkat sosial dimasyarakat. motif jarik tertentu memiliki arti dan makna tertentu. Sehingga dapat dijadikan tolak ukur strata sosial masyarakat.
  • Jarik juga dapat menjadi identitas masyarakat. Karena dengan menggunakan jarik dengan motif tertentu akan menggambarkan asal orang tersebut. Karena setiap daerah di Indonesia memilki ciri khas motif jarik sendiri sendiri.

Unuk saat ini penggunaan jarik hanya digunakan untuk penutup kaki. Ketika akan melangsungkan acara adat atau saat akan melakukan ibadah.

Tetapi untuk sedbagian kecil wilayah Indonesia, tetap menggunakan kain jarik untuk pakaian sehari hari. Seperti untuk ibu-ibu setelah melahirkan atau untuk bedong bayi. Atau juga bisa digunakan untuk acara pernikahaan yang menggunakan adat jawa.

Untuk acara pernikahan maka jarik yang digunakan tidak boleh sembarangan. Karena terdapat makna khusus disetiap motif jarik yang dikenakan.

sakura

Recent Posts

7 Jenis Kain Berkualitas Tinggi untuk Pakaian yang Tahan Lama (Nomor 5 Akan Mengejutkan Anda!)

Memilih kain yang tepat bisa menjadi faktor penentu keberhasilan sebuah lini pakaian, terutama jika Anda…

2 hari ago

Pola yang Akan Mendefinisikan Tren Tekstil Tahun Ini

Seiring berkembangnya industri tekstil, setiap tahun membawa tren baru yang tidak hanya mempengaruhi mode tetapi…

6 bulan ago

15 Tips Menjaga Tampilan Kain Ramah Lingkungan Anda Tetap Seperti Baru

Seiring masyarakat menjadi lebih sadar lingkungan, popularitas kain ramah lingkungan telah meningkat. Bahan seperti katun…

6 bulan ago

15 Tips Cara Memperpanjang Umur Tekstil Anda

Di dunia di mana keberlanjutan menjadi semakin penting, belajar cara memperpanjang umur tekstil Anda dapat…

7 bulan ago

Bagaimana Memastikan Tekstil Anda Tahan Lama: 8 Tips Profesional

Di dunia fashion cepat saji dan tren yang terus berubah, seni menjaga dan memperpanjang umur…

7 bulan ago

5 Kain Ramah Lingkungan yang Bisa Anda Pertimbangkan

Ketika kita berbicara tentang keberlanjutan dan menjaga bumi kita, seringkali kita lupa bahwa pilihan-pilihan sehari-hari…

10 bulan ago